Friday, March 15, 2019

TRACING CORELDRAW

CARA TRACING DI COREL DRAW

Sebelum kita membahas lebih jauh sebaiknya tahu dulu apa itu trace/tracing. Secara bahasa trace berarti jejak, tracing berarti melacak. Tetepi yang dimaksud bukan itu walaupun itu juga tidak salah. yang dimaksud disini adalah mengubah gambar image menjadi objek vector. Biasanya program design vector contohnya seperti Adobe Illustrator, CorelDraw dan lain sebagainya menyediakan fitur karena selain program tersebut bisa membuat vector secara manual juga bisa mengubah image seperti JPEG, PNG, GIF dan sebagainya menjadi vector. Kelebihan gambar vektor ini warnanya solid dan bisa diubah-ubah warnanya sesuai dengan yang kita inginkan. Sistem ini biasanya digunakan untuk mendeign kita kita ingin membuat design untuk cetakan mesin toko, Offset, Digital Printing ataupun sablon. karena hasil tracing hasilnya aakan lebih baik dengan dengan gambar image. Demikian paparan tentang tracing. Masih kurang lengkap jika kita tidak mencobanya maka dari itu mulai kit dengan eksperimennya sebagai berikut :

- Yang pertama kali kita buka program CorelDraw
- Persiapkan file Image yang akan di tracing
- Kemudian import file yang akan di ubah menjadi vector
- Kemudian kita mulai trik tracing klik gambar / objek kemudian klik menu BITMAP - QUICK TRACE


- Setelah itu kita dapat merbah warana menjadi warna yang kita inginkan dan coba kita rubah menjadi warna merah.


Software yang kami gunakan adalah CorelDraw 2018 Versi 20

- Triknya Cukup mudah dan mudah-mudahan dapat dipahami

TERIMA KASIH - MUDAH-MUDAHAN BERMANFAAT

No comments:

Background Salju

Adobe Photoshop adalah salah satu atau software yang digunakan untuk mengedit, membuat ataupun juga memanipulasi suatu image atau gambar. Fi...